Jenazah Pria Sudah Membusuk Ditemukan Warga di  Pakan Labuah, ABTB Kota Bukittinggi

- Redaksi

Jumat, 30 Juni 2023 - 19:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bukittinggi,JamGadangNews.com

Sesosok jenazah membusuk ditemukan di rumah warga di Pabelokan kelurahan Pakan labuah kecamatan Aur Birugo Tigo Baleh (ABTB) kota Bukittinggi, Jum’at (30/6/2023) sekitar pukul 18.00 WIB.

Mayat tersebut, diyakini sebagai laki-laki Erizal (56) tahun, suku Sikumbang pekerjaan sehari-hari sebagai tukang ojek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berawal dari laporan saksi Irdawati (59) tahun seorang ibu rumah tangga ia datang kerumah korban dan mengetuk pintu rumah korban serta memanggil namun tidak ada jawaban dari dalam rumah, kemudian saksi Irdawati memanggil saksi ke 2(dua) Hamdi (47) tahun warga Pabelokan RT 2 RW 5 Kel pakan labuah.

Kemudian saksi Hamdi melihat dari jendela dan melihat korban berada di atas tempat tidur sudah tidak bergerak lagi, selanjutnya saksi HAMDI memanggil Erismal

(58) tahun warga RT 2 RW 5

Pabelokan Kel pakan labuah.

Selanjutnya saksi Erismal yang merupakan kakak kandung korban masuk kedalam rumah dan melihat serta memeriksa korban yang ternyata sudah meninggal dunia.

Kemudian pihak keluarga menghubungi lurah pakan labuah, Bhabinkamtibmas pakan labuah dan mendatangi TKP bersama piket Reskrim dan INAFIS serta memanggil dokter.

Kemudian pihak keluarga menyatakan untuk tidak di lakukan Visum dan serta akan segera menguburkan korban.

Ketika dikonfirmasi Wartawan di Tempat Kejadian Kepada Camat ABTB Hastine yang menerima laporan langsung mendatangi rumah korban menyampaikan, penyelenggaraan jenazah malam ini juga akan diselesaikan.”Alhamdulillah partisipasi dan dukungan dari warga sekitar sangat tinggi. Terimakasih juga disampaikan kepada tim medis, reskrim dan inafis, serta PMI yang turut serta membantu kami di lapangan,” kata Hastine.

Sementara Lurah Pakan Labuah Suhendra mengatakan,memang benar, pihak keluarga tidak mau dilakukan visum terhadap korban karena mereka telah ikhlas dengan kejadian tersebut,” Pihak keluarga setuju untuk membuat surat pernyataan dengan  polsek kota tentang tidak melakukan visum, alhamdulillah sekira jam 23.00 WIB jenazah telah dikebumikan,” ujar Lurah itu.

Tempat Terpisah, ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Bukittinggi H. Chairunnas mengatakan, kita PMI dapat info dari masyarakat sekitar usai shalat isya.

“Relawan langsung berangkat ke lokasi dan di lokasi sudah ada Inafis, lurah dan masyarakat, lalu minta bantu kepada relawan PMI untuk diselenggarakan pemakaman malam ini juga,” ucapnya.

Relawan PMI Bukittinggi sesuai dengan tugas dan kewajiban serta hastag PMI Peduli dan PMI Siap Bantu PMI Bersama untuk Kemanusiaan apapun untuk masalah kemanusiaan, kita asal mendapat laporan langsung bergerak.

“Alhamdulillah sekitar pukul 22.30 WIB sudah siap semua,” kata ketua PMI Bukittinggi itu. (Alex)

Berita Terkait

Penguatan Adat Minangkabau : Asra Faber Fasilitasi Bimtek Pemangku Adat
Kematian Rusman Situngkir Dipertanyakan, Keluarga Minta Polisi Mengusutnya
Judi Gelper Marak Lagi, PJS Kepri Soroti Komitmen Kapolda dan Kapolres Barelang
Rutan Kelas IIB Batusangkar Lakukan Edukasi Pemilahan Sampah untuk Warga Binaan
Nikel di Sultra Milik Semua Rakyat Sultra, Pemerintah Harus Lebih Adil
Perkelahian di Bukittinggi Berujung Penusukan: Kapolresta Berikan Tanggapan
Rumah Dinas Bupati Agam dan Wako Bukttinggi Saksi Bisu Perkelahian Pelajar dengan Sajam
SATPAM PASAR KONVEKSI AUR KUNING BUKITTINGGI AMANKAN 2 COPET WANITA

Berita Terkait

Minggu, 1 Desember 2024 - 21:48 WIB

Penguatan Adat Minangkabau : Asra Faber Fasilitasi Bimtek Pemangku Adat

Minggu, 14 April 2024 - 08:04 WIB

Kematian Rusman Situngkir Dipertanyakan, Keluarga Minta Polisi Mengusutnya

Selasa, 2 April 2024 - 12:41 WIB

Judi Gelper Marak Lagi, PJS Kepri Soroti Komitmen Kapolda dan Kapolres Barelang

Rabu, 27 Maret 2024 - 09:57 WIB

Rutan Kelas IIB Batusangkar Lakukan Edukasi Pemilahan Sampah untuk Warga Binaan

Minggu, 24 Maret 2024 - 07:43 WIB

Nikel di Sultra Milik Semua Rakyat Sultra, Pemerintah Harus Lebih Adil

Berita Terbaru

Berita

Komitmen UPTD Puskesmas Dalam Peningkatan Pelayanan Gizi

Senin, 30 Jun 2025 - 17:37 WIB

Berita

Volunteer Camp di Politeknik Pertanian Payakumbuh

Sabtu, 28 Jun 2025 - 14:32 WIB

Breaking News

Kantor Imigrasi Kelas 1 Non TPI Agam Partisipasi Donor Darah

Kamis, 26 Jun 2025 - 17:35 WIB